Skip to main content

Posts

Showing posts from August, 2010

5 Tips Agar Blog Kamu Tetap Sibuk

Hallo sobat blogger, pernahkan anda merasa bahwa blog anda kurang sibuk(traffic)?? Jika memang pernah pasti anda berfikir bagaimana caranya untuk mengatasinya. Buat sobat semua yang pernah merasakan ataupun belum, tag salah jika menyimak beberapa tips agar blog sobat tetap sibuk. 1.Tetapkan waktu blogging. Berapa waktu yang anda luangkan untuk blogging tiap harinya? Satu, dua jam atau berapa? Anda bisa atur waktunya sesuai kegiatan anda sehari-hari. Kalau memang anda punya banyak blog, anda bisa atur jadwal kelola tiap blog bergantian. Hari senin jadwal untuk blog A mungkin, hari selasa untuk blog B, dst. 2.Tetapkan prioritas. Dari kegiatan blogging anda, apa yang hendak anda jadikan prioritas? Silakan tetapkan prioritas sesuai kebutuhan anda. Mungkin silaturahim via blogwalking, isi posting, atau jawab komen? 3.Anda bisa cicil aktivitas blogging. Umpama anda tengah menanti teman yang janjian ketemu namun belum datang juga, anda bisa manfaatkan itu untuk mencicil aktivitas blogging an

Facebook: Mengaktifkan Akun Pribadi Yang Dinonaktifkan (Disable Account)

Kabar baik bagi Anda sebagai pengguna Facebook, kini apabila akun Facebook anda dinonaktifkan (disabled) oleh tim Facebook sendiri, anda tidak perlu repot lagi mengirim laporan lewat email disabled@facbook.com , meminta bantuan teman atau siapapun yang anggap anda bisa mengembalikan akun facebook anda yang dinonaktifkan. Anda dengan mudah dapat melaporkannya langsung ke pihak facebook dengan fasilitas bantuan ( Help ) yang ada di situs facebook sendiri, disana anda cukup mengisi data akun diantaranya alamat email, nama lengkap (sesuai dengan nama di profil), tanggal kelahiran dan informasi/pertanyaan yang relevan atas akun anda (bisa berisi permohonan maaf) dan jangan lupa pake bahasa Inggris ya informasinya. PENTING! Sebelum mengisi laporan, ada beberapa hal yang ingin saya sampaikan, yaitu: Alamat Email sangatlah penting dan anda benar-benar masih bisa mengakses atau login ke email yang digunakan di akun facebook yang dinonaktifkan, karena saat anda telah selesai mengir

Anda Sebagai WEB Desain atau WEB Creator? Inilah 60 Inspirasi Desain Flash Website Untuk Anda

Macromedia Flash , siapa yang tidak kenal dengan software ini? kelewatan deh kalo anda sebagai netter, web desain, web creator atau IT lainnya tidak mengetahuinya, kalo masalah gaptek sama flash sih wajar2 aja gan. Sejak Macromedia diperkenalkan hingga sekarang yang sudah di akuisisi oleh Adobe, banyak sekali ide-ide yang bisa kita terapkan dengan memakai Macromedia Flash, baik untuk Presentasi, Website atau yang lainnya. Salah satunya disini saya akan memeperkenalkan 60 website yang patut diacungi jempol (two thumbs up) hasil dari orang-orang yang benar-benar ahli dalam bidang desain flash website di seluruh dunia. Saya sendiri sebagai penulis sangat kagum dengan Flash Website ini.. susah diungkapkan dengan kata-kata gan… pokoknya hebring deh… mantaaap.! o iya jg lupa komentarnya yaa… hehehe..  The 3rd Generation Prius Tag Galaxy Mercedes-Benz | B-Class The CLUE Virtual Mansion If Your Milk Carton MoOOos, You Win! Case-Mate: I Make My Case Plate